Apel Pagi dan Pelepasan Ibu Dra. Endang Sunarsih, M.Pd.

WONOGIRI – Senin, 24 Juli 2023 seluruh warga SMAN 1 Wonogiri melaksanakan apel pagi di lapangan gedung selatan. Dalam kesempatan ini, Ibu Dra. Endang Sunarsih, M.Pd. menyampaikan kata pamitan untuk bertugas di tempat baru yaitu di SMAN 1 Wuryantoro. Beliau berpesan agar siswa-siswi SMAN 1 Wonogiri tetap mempertahankan image SMAN 1 Wonogiri sebagai trendsetter dan meningkatkan prestasi yang selama ini telah diraih.

Selamat bertugas Ibu Dra. Endang Sunarsih, M.Pd., semoga senantiasa diberikan kesehatan dan kemudahan dalam menjalankan tugas di tempat yang baru.

Written by